Info
Gadget – Nokia Lumia 510, Smartphone WP Terbaru. Seri Lumia kini bertambah
lagi, di penghujung tahun 2012 Nokia meluncurkan Nokia Lumia 510 dan Nokia
Lumia 620. Smartphone Nokia terbaru ini memang memiliki layar yang cukup besar,
yaitu dengan ukuran layar 4 inch yang memiliki resolusi 480 x 800 pixel serta
kerapatan mencapai 233 ppi.
Tak
hanya layar besar, Nokia Lumia 510 juga mengusung OS terbaru yakni Windows
Phone 7.5 sebagai basis sistem operasinya.
Harga
Nokia Lumia 510 ini cukup murah dan terjangkau karena pihak Nokia hanya
menanamkan prosesor 800 Mhz dengan RAM 256 MB saja. Meskipun begitu fitur
seperti kamera yang memiliki 5 MP memberi pesona tersendiri dengan kemampuan
autofokus dengan dukungan LED Flash.
Untuk
lebih jelas simak postingan berikut Fitur Lengkap Nokia Lumia 510.
Demikian
Info Gadget Seputar Nokia Lumia 510 Smartphone WP Terbaru, Semoga Bermanfaat.
Ayo
Simak Harga BlackBerry Terbaru, Biar Gak Ketinggalan Informasi.